Waspada! Kerap Berganti Nama, Akun Palsu Jasa Marga ini Berkedok Penipuan
Selasa, 19 Oktober 2021 – 13:58 WIB
Jasa Marga berharap agar masyarakat dapat terlebih dahulu memeriksa kebenaran informasi melalui kanal-kanal resmi Jasa Marga yang tersedia, baik melalui website dan akun-akun media sosial.
“Mari lebih berhati-hati dalam menerima informasi di media sosial, khususnya terkait dengan rekrutmen. Lakukan cek dan ricek terlebih dahulu," seru Heru.(chi/jpnn)
Akun palsu Jasa Marga tersebut juga aktif mengambil dan mempublikasikan konten resmi perusahaan agar akun tersebut terlihat meyakinkan.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Pertamina Meraih Predikat Badan Publik Informatif 2024 darI Komisi Informasi Pusat
- SIG Raih Penghargaan Utama di Ajang Anugerah Inovasi Indonesia 2024
- Niat Pinjam Rp 25 Miliar, Warga Jatinangor Malah Kehilangan Rp 2 Miliar
- Taspen Gandeng Kejagung Sosialisasikan Antikorupsi Demi Lingkungan Kerja yang Bersih
- ASABRI Gelar USAHA Untuk Indonesia
- Beli Kosmetik Rp 80 Ribu di TikTok, Warga Depok Malah jadi Korban Pinjol Puluhan Juta