Waspada Penipuan Berkedok Tim Satgas Covid-19, Korbannya Sudah Banyak
Rabu, 02 Desember 2020 – 10:02 WIB
Terakhir, di Kecamatan Padang Utara sebanyak dua lokasi, yakni Belakang SPBU Tabing dan kawasan Indah Teater lama.
Pelaku juga diketahui tidak hanya beraksi di satu kota, tetapi juga di daerah lain, seperti Kota Bukittinggi tiga lokasi, Kabupaten Agam satu, dan Pekanbaru Riau tiga lokasi.
"Untuk kasus yang di Pekanbaru, kami akan berkoordinasi dengan polres setempat," kata Kapolresta Padang AKBP Imran Amir.
Sebelumnya, kedua pelaku ditangkap di Jalan Lubuk Buaya, Koto Tangah, pada hari Rabu (25/11) tanpa melakukan perlawanan.
Saat ini, mereka telah ditetapkan sebagai tersangka dengan Pasal 363 dan 378 KUHP. (antara/jpnn)
Polisi telah menerima 10 laporan baru dari korban kasus dugaan penipuan berkedok tim Satgas Penanganan COVID-19.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Modus Baru Penipuan Mencatut Bea Cukai, Simak Agar Tidak Menjadi Korban Berikutnya
- Soal Dugaan Penipuan Bisnis Berlian, Reza Artamevia Beri Penjelasan Begini
- Ajak IM Bisnis Berlian & Janjikan Untung Rp 21,3 Miliar, Reza Artamevia Dilaporkan ke Polisi
- Istri Polisi di Palangka Raya Menipu 2 Orang Mencapai Rp 315 Juta
- Waspada! Jangan Terkecoh Penipuan Bermodus Tagihan Pajak Berekstensi APK
- Kasus Investasi Bodong Rp 15 Miliar yang Dilaporkan Bunga Zainal Naik Penyidikan