Waspada Terjadi Bencana Alam Banjir dan Longsor
Jumat, 01 Oktober 2021 – 04:39 WIB

BPBD Kabupaten Lebak mengimbau masyarakat mewaspadai hujan yang berpotensi terjadinya banjir. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
Ada 28 kecamatan di Kabupaten Lebak masuk daerah bencana alam, sehingga masyarakat dapat meningkatkan kewaspadaan agar tidak menimbulkan korban jiwa maupun kerusakan material cukup besar.
Saat Ini, BPBD Lebak mempersiapkan peralatan evakuasi dan persediaan logistik.
Selain itu juga mengerahkan 28 relawan inti untuk melakukan pemantauan jika menghadapi curah deras.
"Kami minta warga jika curah hujan tinggi maka sebaiknya mengungsi ke tempat yang lebih aman, " katanya. (antara/jpnn)
Masyarakat diminta mewaspadai hujan deras pada dini hari guna mengurangi risiko kebencanaan seperti banjir dan longsor.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Hujan Petir Diperkirakan Melanda Sejumlah Wilayah Ini, Waspada!
- Banjir di Barito Utara Meluas, 60 Ribu Warga Terdampak
- Prajurit TNI AL Sigap Mengevakuasi Warga Terdampak Banjir di Pesawaran Lampung
- Banjir Merendam 450 Rumah di Pangkalpinang
- 1 Rumah Rusak Berat Tertimpa Longsor di Cianjur
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit