Waspadai 10 Modus Joki SBMPTN
Minggu, 16 Juni 2013 – 14:05 WIB
Pada jalur SBMPTN, kuota yang disiapkan PTN adalah sebesar 30 persen dari daya tampung maba. Peserta tes kelompok Soshum sebanyak 13.238 peserta. Ujian kelompok Soshum akan dilaksanakan di UM. Dan peserta ujian kelompok campuran sebanyak 4.766 peserta yang akan mengikuti tes tulis di UIN Maliki.
Koordinator Panlok Malang, Amin Shidik mengingatkan peserta agar tidak lupa membawa dokumen yang dibutuhkan. Diantaranya Kartu Tanda Bukti Pendaftaran (Kartu Peserta ) SBMPTN 2013, fotocopy ijazah yang telah dilegalisir (peserta lulusan tahun 2011&2012), dan tanda lulus asli atau SKHUN asli.”Ada beberapa peserta yang tuna netra dan tuna rungu yang membutuhkan layanan khusus,” bebernya. Lokasi ujian juga sudah disiapkan oleh panitia. Karena itu peserta dihimbau untuk mengecek lokasi ujian sebelum pelaksanaan hari Selasa. (oci/nug)
MALANG - Tes tulis Jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) akan digelar hari Selasa-Rabu (18-19/6/2013). Naskah soal telah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banyak R3 Tidak Lulus Seleksi PPPK Guru Tahap 1, Bagaimana Honorer Database Bisa Tuntas
- Character Building FK UNDIP Bangkitkan Semangat dan Karakter Generasi Emas
- Kemendikdasmen Percepat Penyaluran BOSP 2025 di 423.080 Sekolah, Sebegini Anggarannya
- Talent DNA Jadi Solusi Identifikasi Bakat Digital Anak
- Mendiktisaintek Sampaikan Program Prioritas 2025, Ada Pembangunan Sekolah Unggul
- Dirjen GTK Berharap Tidak Ada Kesalahpahaman soal Orprof Guru