Waspadai 70 TPS di Lokasi Rawan Banjir
Minggu, 25 November 2012 – 01:42 WIB

Waspadai 70 TPS di Lokasi Rawan Banjir
BEKASI SELATAN – Musim hujan patut diwaspadai penyelenggara Pemilukada Kota Bekasi. Bukan tidak mungkin sejumlah lokasi TPS rawan berada di titik terendam banjir.
KPU Kota Bekasi tidak memungkiri adanya ancaman cuaca saat Pemilukada nanti. Berdasarkan catatan KPU Kota Bekasi, sedikitnya ada 70 TPS yang dinilai masuk di wilayah rawan banjir.
Baca Juga:
Komisioner KPU Kota Bekasi, Syafrudin mengungkapkan, beberapa lokasi TPS yang rawan banjir di antaranya RW 20, 21 dan RW 17 kelurahan Pejuang Medanstaria. Untuk wilayah kecamatan Bekasi timur yaitu di kelurahan Arenjaya Perumnas 3. ’’Ada juga di wilayah Bintara Bekasi Barat,” katanya.
Syafrudin menegaskan, pihaknya telah melakukan koordinasi dengan Petugas Pemilih Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS), terkait penanganan banjir saat hari pencoblosan nanti.
BEKASI SELATAN – Musim hujan patut diwaspadai penyelenggara Pemilukada Kota Bekasi. Bukan tidak mungkin sejumlah lokasi TPS rawan berada di
BERITA TERKAIT
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang