Waspadai Penipuan Atas Nama PT Taspen
Rabu, 09 Februari 2011 – 16:47 WIB
"Dalam proses tranfer inilah, si pelaku kemudian memandu korban dan seketika uang korban di ATM ludes semua. Kemudian pelaku tidak bisa dihubungi kembali,’’ kata Faisal.
Baca Juga:
Karena sudah menerima laporan penipuan dengan modus yang sama, PT Taspen pun telah menyebarluaskan informasi ini ke seluruh kantor cabang Taspen di seluruh Indonesia. Termasuk menyebarkan berbagai informasi di kantor pembayaran pensiun.
‘’Kami sarankan untuk informasi langsung saja menghubungi layanan bebas pulsa PT Taspen di 0 800 1 222 333. Jangan pernah percaya apapun sebelum menghubungi layanan resmi PT Taspen,’’ imbau Faisal.(afz/jpnn)
JAKARTA — PT Tabungan Pensiun (Taspen) mengeluarkan instruksi kepada seluruh jajarannya termasuk konsumennya, atas berbagai laporan penipuan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Begini Analisa Reza Indragiri Soal Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Kabagops Polres Solok Selatan Tembak Kasat Reskrim yang Usut Tambang Liar, IPW Bilang Begini
- Kompolnas Sebut Polda Sumbar Harus Ungkap Fakta Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan
- Calon Bupati Biak Numfor Jadi Tersangka Pelecehan Seksual Sesama Jenis
- Kabagops Polres Solok Selatan Langsung Serahkan Diri Seusai Tembak Mati Kasat Reskrim
- Guru PPPK di Karanganyar Makin Nelangsa, Hasil Visum Tidak Bisa Dilihat, Pemerkosa Wara-wiri