Waspadai Penyakit Paskalebaran
Selasa, 14 September 2010 – 14:08 WIB

Waspadai Penyakit Paskalebaran
Mengenai jenis penyakit infeksi pernafasan atas dan diare, kata Ari, lebih disebabkan karena perjalanan jauh saat mudik dan balik. Terlebih, pada umumnya kendaraan umum baik bus, kereta api, maupun kapal laut/ ferry berisi penumpang yang banyak. Sehingga cenderung seseorang yang sedang dalam perjalanan mudik tersebut tidak dapat beristirahat. Sebagian besar pemudik bahkan hanya menkonsumsi makanan dan minuman yang didapat selama perjalanan atau dibawa selama perjalanan.
Baca Juga:
"Keadaan ini akan menyebabkan seseorang tersebut daya tahan tubuhnya menurun. Jika hal ini terjadi maka para pemudik mudah sekali mengalami penyakit flu atau infeksi saluran nafas atas," terangnya. Dia menyarankan agar para pemudik setelah melakukan perjalanan jauh, segera istirahat tidur yang cukup. (sam/jpnn)
JAKARTA -- Ketua Bidang Advokasi PB PAPDI (Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia) Dr.H.Ari Fahrial Syam SpPD, mengingatkan adanya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik