Waspadai Rentenir Berkedok Koperasi

Waspadai Rentenir Berkedok Koperasi
Waspadai Rentenir Berkedok Koperasi
Dari informasi yang diperoleh Radar, banyak koperasi simpan pinjam yang membuka usahanya di Kuningan. Kebanyakan dari mereka meminjamkan dana untuk usaha, biaya pendididikan dan renovasi rumah dengan suku bunga tinggi. Banyak konsumen yang tidak sadar karena proses persyaratan yang dipermudah. Padahal sebenarnya menjerat mereka. Dengan suku bunga tinggi mereka bukan untung malah rugi.

“Saya akui koperasi ini ilegal makanya kami hanya membidik segemen tertentu. Memang selama ini tidak ada pemeriksaan dari pihak koperasi maka kami bebas beroperasi,” uangkap salah seorang manajer koperasi kepada Radar. (mus)

KUNINGAN- Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Dinkop dan UKM) Kabupaten Kuningan berjanji akan menindak tegas koperasi yang menjalankan usaha


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News