Waspadai Tindakan Mengobati Diri Sendiri dengan Obat-obatan yang Banyak Disebutkan di Grup WhatsApp
Kamis, 15 Juli 2021 – 15:13 WIB

Belum ada obat yang khusus mematikan virus corona saat ini. (Antara: Umarul Faruq)
"Kita sudah tahu si virus ini menularnya utama lewat mana? 'Oh, droplets, bahkan aerosol di ruangan tertutup.' Bagaimana cara mencegahnya?"
"Ya menggunakan masker."
Sesederhana itu, tekan dr Decsa.
"Mungkin bagi beberapa orang, karena tidak tahu penyakit [COVID] ini kelemahannya di mana, dia menyiapkan hal yang sekiranya tidak perlu dilakukan."
Dr Desca Medika membantu menjawab pertanyaan yang banyak diajukan di Indonesia terkait obat-obatan yang dikatakan bisa menyembuhkan COVID
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Dengar Ada Mahasiswi Mandi, Dokter MAES Berbuat Nekat, Terjadilah
- Oknum Dokter di Medan Tersangka Pencurian dengan Kekerasan, Begini Kejadiannya
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti