Wayan Koster Mengaku Tak Gentar Diperiksa KPK
Kamis, 15 September 2011 – 14:05 WIB
Anggota Komisi X DPR RI itu meyakini bahwa tudingan Nazarudin kepada dirinya sama sekali tidak benar. "Yakin tidak benar," ujar Wayan.
Baca Juga:
Seperti diketahui, I Wayan Koster disebut Nazarudin membagi-bagikan duit hasil korupsi pembangunan Wisma Atlet SEA Games. Selain Wayan, Nazarudin juga menyebut Angelina Sondakh, rekan separtainya serta Anas Urbaningrum Ketua Umum Partai Demokrat mengetahui aliran dana pembangunan Wisma Atlet tersebut. Selaim itu Nazar juga menyebut politisi Partai Demokrat lainnya, Mirwan Amir. (boy/jpnn)
JAKARTA- Politisi PDI Perjuangan, I Wayan Koster tidak gentar bila dirinya dipanggil Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait tudingan bekas Bendahara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Le Minerale Tanam Ratusan Ribu Pohon yang Tersebar di Berbagai Wilayah Indonesia
- Indonesia Punya 106 Ribu Apoteker, 60 Persennya Terkonsentrasi di Jawa
- Banjir Rob Berpotensi Terjadi di Wilayah Ini, BMKG Imbau Masyarakat Waspada
- Ruang Amal Indonesia dan ZIS Indosat Segera Buka Program Amal Vokasi di KITB
- Said PDIP: Ibu Megawati Memang Tulus Bilang Terima Kasih kepada Prabowo, MPR, dan Rakyat
- Kuasa Hukum Tepis Isu Miring Terkait Eks Dubes RI untuk Nigeria Usra Hendra Harahap