Wedding Trees Jaga Kelestarian Hutan di Lobar
Senin, 28 November 2011 – 23:03 WIB
Dipaparkannya pula, hingga tahun ini pihaknya dan masyarakat Lobar telah berhasil menanam dan merawat sekitar 5,6 juta batang pohon. Selain dengan masyarakat lokal, penanaman ini dinilai berhasil karena dukungan sejumlah pihak termasuk para penggiat lingkungan dan NGO asing.
Baca Juga:
Selain program Wedding Trees ini sejumlah program lainnya digalakkan agar penanaman hutan tersebut bisa terus digalakkan. Seperti Peraturan Daerah (Perda) Jasa Lingkungan, yang mengharuskan setiap pelanggan PDAM di Lobar menyisihkan Rp 1000 saat membayar tagihan bulanan. Dana ini kemudian digunakan untuk pelestarian daerah hulu mata air.
‘’Bahkan perda ini menjadi rujukan sejumlah daerah lain di Indonesia dalam melakukan konservasi hutan dan mata air,’’ imbuhnya.(zul/jpnn)
JAKARTA - Berbagai cara dilakukan Pemda Lombok Barat (Lobar) agar masyarakat mau turut serta dalam melestarikan hutan. Bupati Lombok Barat (Lobar)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Honorer Peserta Seleksi PPPK 2024 Sudah Mendapat Pembekalan Kepegawaian, Keren nih
- BNBP: 10 Korban Tewas Tertimpa Longsor di Karo Sudah Dievakuasi
- Jampidum Terapkan RJ pada Kasus Anak Curi Perhiasan Ibu Kandung
- 5 Berita Terpopuler: Hari Guru Nasional, Mendikdasmen Beri 3 Kado, soal Tunjangan ASN dan Honorer Terungkap
- Prediksi Cuaca BMKG, Seluruh Jakarta Diguyur Hujan Siang Ini
- Nilai IKIP Kaltim Meningkat, Masuk Tiga Besar Nasional