WhatsApp Kembangkan Fitur Message Reaction
Rabu, 29 Mei 2024 – 11:23 WIB

Fitur baru WhatsApp, message reaction. Foto : Ricardo/JPNN.com
Sangat besar kemungkinan bahwa fitur itu akan diluncurkan ke lebih banyak orang dalam beberapa waktu mendatang.
Berkaitan dengan pembaruan visual, WhatsApp juga dalam versi beta sebelumnya untuk Android yakni versi 2.24.11.17, sedang menguji coba kemampuan membuat gambar profil untuk pengguna menggunakan kecerdasan buatan.
Fitur itu dikembangkan karena dinilai dapat membantu pengguna, yang ingin menjaga privasi dengan tidak mengunggah foto pribadi.
Namun, memiliki pilihan untuk menggunakan gambar yang mencerminkan kepribadian dan pilihan mereka sendiri. (ant/jpnn)
WhatsApp sedang mengembangkan fitur reaksi atau message reaction, khususnya untuk kiriman pesan berbentuk foto dan video.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- WhatsApp Tambah Fitur Baru di Layanan Chat Hingga Video Call
- TASPEN Imbau Seluruh Peserta Lindungi Data Pribadi dengan Segera Lakukan Ini
- WhatsApp Mengembangkan Fitur Opsi Penyimpanan Gambar dan Video
- WhatsApp Makin Seru Lewat Fitur Musik di Status
- Pendiri Telegram Ejek WhatsApp, Ini Katanya
- Monly AI Permudah Pencatatan Keuangan via WhatsApp, Ada Pengingat Otomatis