WHO Kecam Aplikasi Ponsel untuk Merokok
Senin, 12 November 2012 – 10:07 WIB

WHO Kecam Aplikasi Ponsel untuk Merokok
WASHINGTON DC - Organisasi Kesehatan Sedunia (WHO) mengecam munculnya promosi rokok melalui aplikasi ponsel dan internet. Aplikasi ini mengajak kaum muda untuk merokok.
Menurut pengelola program untuk prakarsa Bebas Rokok pada Organisasi Kesehatan Sedunia (WHO) Armando Peruga, ada jenis piranti lunak baru yang populer dan berkembang di toko-toko aplikasi internet dan diunduh ke perangkat ponsel serta smartphone anak-anak muda. Aplikasi-aplikasi ponsel ini memuji-muji rokok dan mengajak anak-anak untuk agar merokok.
Baca Juga:
"Saya terkejut melihat game yang mengharuskan pengguna mengklik karakter dalam game, menyuruh mereka merokok dan mengedarkan rokok ke karakter-karakter lain," paparnya.
Dengan jumlah miliaran orang kini memiliki smartphone, dan sebagian besar dari mereka anak-anak muda. Keberadaan aplikasi semacam itu jelas memprihatinkan.
WASHINGTON DC - Organisasi Kesehatan Sedunia (WHO) mengecam munculnya promosi rokok melalui aplikasi ponsel dan internet. Aplikasi ini mengajak kaum
BERITA TERKAIT
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes