Widi Tak Menolak Dipacari Pengusaha
Senin, 27 Mei 2013 – 12:02 WIB

Widi Tak Menolak Dipacari Pengusaha
JAKARTA - Di saat banyak selebritis yang menyatakan keinginan untuk menikah muda, lain halnya dengan Widi yang merupakan vokalis Vierratale. Widi mengaku lebih berkonsentrasi menyelesaikan pekerjaan. Saat diminta tanggapannya terait banyak selebritis yang memilih nikah muda, Widi tidak mempermasalkan. Asalkan, keduanya sudah sama-sama punya niat bagus dan cocok.
"Aku enggak, pekerjaan masih banyak, umurku juga masih kecil. Nikah itu bukan kayak pacaran, udah harus serius banget," kata Widi di Studio RCTI Kebon Jeruk Jakarta Barat, Senin (27/5).
Baca Juga:
Widi tetap menolak menikah muda meski yang melamarnya nanti adalah seorang penguasaha. "Kalau ada pengusaha yang naksir pacaran aja dulu. Tunggu waktunya buat nikah," terangnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Di saat banyak selebritis yang menyatakan keinginan untuk menikah muda, lain halnya dengan Widi yang merupakan vokalis Vierratale. Widi
BERITA TERKAIT
- Surya Sahetapy Akhirnya Tiba di Rumah Duka
- Ray Sahetapy Meninggal Dunia, Raya: Kak Surya Tak Kuasa Menahan Tangis Saat Video Call
- Ray Sahetapy Meninggal Dunia, Raya: Surya Langsung Beli Tiket Jam 5 Subuh
- Anak Ray Sahetapy: Masuk Islam di sana, Ditutup Juga di Sana, Alhamdulillah
- Sebelum Meninggal Dunia, Ray Sahetapy Sempat Menyampaikan Wasiatnya
- Mengenang Sosok Ray Sahetapy, Ira Wibowo: Kami Semua Sedih, Dia Sangat Open