Wim Mulai Berburu Pemain Baru Timnas
Sabtu, 07 Januari 2012 – 06:41 WIB
"Tidak ada target yang dibebankan untuk laga nanti. Dengan kekuatan pemain muda, ini hanya akan jadi ajang uji coba. Saya yakin kami bisa memperlihatkan permainan yang bagus," beber Wim.
Baca Juga:
Pelatih asal Belanda ini mengungkapkan, pihaknya sebenarnya sudah memiliki daftar pemain yang nanti akan masuk dalam timnas senior. Tapi unutk saat ini belum bias dibeberkan. Sebab daftar itu bias saja berubah.
Kendati memastikan tidak akan mengambil pemain di luar IPL, tapi Wim berharap konflik yang terjadi di PSSI saat ini segera berakhir dan mereka (pengurus) bisa menjalankan kompetisi baru dimana semua pemain dapat bermain setiap pekan untuk meningkatkan kualitas individu. "Ini penting karena outputnya untuk timnas," cetusnya. (ali)
JAKARTA - Perwajahan timnas senior Indoensia dipastikan akan mengalami perubahan drastis. Itu karena pemain yang berlaga di kompetisi yang tak direstui
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mantan Pelatih Thailand Ingin Vietnam Menjadi Juara Piala AFF 2024
- Persiapan Piala AFF 2024, PSSI Panggil 31 Pemain, Ini Daftarnya
- Persib Berterima Kasih Kepada Liga 1 dan Bali United
- Bangkit dari Cedera, Fadillah Arbi Optimistis Raih Poin di Seri Pamungkas JuniorGP 2024
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Panggil 4 Muka Baru ke Timnas Indonesia