Windows Server 2012 Mulai Dipasarkan di Indonesia
Rabu, 19 September 2012 – 19:19 WIB

Windows Server 2012 Mulai Dipasarkan di Indonesia
Sedangkan Corporate Vice President, Server and Tools Marketing, Microsoft Corp, Takeshi Numoto, menambahkan, Windows Server 2012 mampu menyediakan dasar dari datacenter modern untuk membantu perusahaan menyadari manfaat dari komputasi awan. Menurutnya, Microsoft telah mengatur dan memastikan bahwa, kebijakan, keamanan, identitas, mobilitas, penyimpanan dan dukungan ditangani langsung dengan solusi cloud yang memungkinkan untuk fleksibilitas yang besar oleh bisnis ketika tiba saatnya untuk mengelola penyebaran awan.(esy/jpnn)
JAKARTA - Microsoft Indonesia hari ini mengumumkan ketersediaan software terbaru mereka, Windows Server 2012 di pasaran Indonesia. Windows Server
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS
- Cinepolis Cinemas Merilis Virtual Cinema Experience dalam Gim Minecraft Bedrock
- WhatsApp Tambah Fitur Baru di Layanan Chat Hingga Video Call
- Spesifikasi Vivo V50 Lite: Tawarkan Baterai Besar 6500mAh Pertama
- Xiaomi 16 Bakal Hadir dengan Baterai Besar, Meluncur Tahun Ini?
- Edifier WH700NB Pro, Headphone Wireless dengan Fitur Hybrid ANC, Sebegini Harganya