Wings Air Bakal Terbangi Anambas dari Tanjungpinang dan Batam Setiap Hari

Wings Air Bakal Terbangi Anambas dari Tanjungpinang dan Batam Setiap Hari
Maskapai Wings Air. Foto dok humas

Namun dengan hadirnya Lion Air grup, diharapkan dapat menjadi mendekatkan konektivitas Anambas ke ibu kota provinsi atau pusat kawasan industri.

“Hanya dengan menempuh waktu 50 menit saja. Masyarakat Anambas sudah bisa sampai di Tanjungpinang, atau Batam,” tuturnya.

Baca: Polisi Tangkap Ketua Aksi 22 Mei di Kawasan Ring Road Medan

Rute Batam ke Anambas maupun Tanjungpinang ke Anambas ini, dilayani dengan menggunakan pesawat ATR 72 bermesin twin-turboprop. Pesawat yang dibangun oleh perusahaan Prancis-Italia ini, memiliki kapasitas hingga 72 penumpang.

“Untuk tiketnya bisa dibeli sekarang di agen-agen Lion Air, online, maupun di gerai-gerai milik Lion Air. Tarifnya di kisaran harga Rp 700 ribuan,” tuturnya. (ska)


Maskapai Wings Air membawa kabar gembira untuk warga Kabupaten Kepulauan Anambas, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri).


Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News