Wiranto: Harusnya Diberi Lapangan Kerja Bukan BLSM
Rabu, 19 Juni 2013 – 21:09 WIB
Baca Juga:
Fraksi Hanura di DPR dalam rapat paripurna menolak kenaikan harga BBM termasuk rencana Pemerintah memberikan BLSM kepada masyarakat. Hal tersebut karena Partai Hanura menilai waktunya kurang tepat bagi pemerintah menikkan harga BBM, dan pemerintah dinilai kurang berempati dengan kesulitan masyarakat dengan menaikkan harga BBM. Dari voting, rapat paripurna akhirnya mengesahkan RAPBN-P 2013 yang dilakukan pada Senin (17/6) malam.
Menurut Wiranto, Hanura sendiri yang juga mewakili sebagian rakyat Indonesia, tentu menyerap kebijakan itu. Namun demikian dirinya menyatakan bahwa besarnya hutang negara Indonesia haruslah menjadi perhatian.
“Namun demikian seyogyanya kita bisa mendidik rakyat kita untuk tidak terbiasa meminta-minta, namun bentuklah mereka menjadi masyarakat yang tanggu, kuat, mampu berjuang, mempunyai pekerjaan dan memiliki martabat yang tinggi, sehingga mereka bisa survive,” pungkasnya. (awa/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum DPP Partai Hanura, Wiranto mengatakan Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) sebagai kompensasi dari keputusan pemerintah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- LBH Semarang Sebut Penembakan Sewenang-wenang oleh Polisi Tidak Bisa Dibenarkan apa pun Alasannya
- Kasus Polisi Tembak Polisi, AKP Dadang Iskandar Dipecat dari Polri
- BKN Ingatkan Mulai Hari Ini Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024
- Dijatuhi Hukuman PTDH, AKP Dadang Iskandar Diam Saat Namanya Dipanggil
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti: Guru PPPK Bisa Mengajar di Sekolah Swasta Mulai 2025
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak