Wiranto : Mereka Bergabung Hanura karena Bersih
Minggu, 10 Maret 2013 – 18:58 WIB

Wiranto : Mereka Bergabung Hanura karena Bersih
"Semoga kebersamaan ini merupakan jalan lurus menuju Indonesia bersih. Mudah-mudahan bisa menjadi satu kemenangan dan kebaikan bagi bangsa dan negara," papar Wiranto.
Korupsi, penyalahgunaan kewenangan, kesewenangan, premanisme, terorisme, narkoba dan hal lain yang mengotori bangsa Indonesia. Menurutnya, untuk melakukan perubahan, bangun Indonesia bersih diperlukan kewenangan atau otoritas untuk menentukan kebijakan tingkat nasional. Perlu satu gerakan yang cukup kuat, dari organisasi politik.
Wiranto menegaskan, partai yang bergabung adalah Partai Penegak Demokrasi Indonesia, Partai Peduli Rakyat Nasional, Partai Nasional Republik, Partai Kedaulatan, Partai Kongres, Partai Indonesia Sejahtera, Partai Republikan, Partai Pemuda Inonesia, Partai Demokrasi Pembaruan dan Partai Damai Sejahtera.(boy/jpnn)
JAKARTA - Ketua Umum Partai Hati Nurani Rakyat, Wiranto, menegaskan, banyak partai politik yang bergabung dengan Hanura lantaran partai yang dipimpinnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Irving Siap Cabut Gugatan PSU Pilkada Siak yang Diajukan Wakilnya di Sidang Perdana
- Hari Kartini, Widya Desak Pemulihan Hak Perempuan eks Pemain Sirkus yang Dieksploitasi
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo