Wiranto Nilai Tragedi Cebongan Mudah Diselesaikan
Kamis, 28 Maret 2013 – 06:34 WIB

Wiranto Nilai Tragedi Cebongan Mudah Diselesaikan
Wiranto menambahkan, jika memang ada pihak yang mengetahui oknum penembakan itu, pemimpin harus berani menyerahkan oknum itu ke kepolisian. Namun, Wiranto tidak mau secara rinci menyebutkan oknum mana yang dimaksud. ”Jangan tanya ke saya,” tandasnya.
Empat tersangka pembunuhan Sersan Satu Santosa yang ditembak mati adalah Gameliel Yermiyanto Rohi Riwu, Adrianus Candra Galaja, Hendrik Angel Sahetapi alias Deki, dan Yohanes Juan Manbait. Aksi penembakan oleh belasan oknum pada Sabtu (23/3) silam diduga dilakukan ahli dan sangat terencana. (bay)
JAKARTA – Ketua Umum Partai Hati Nurani Rakyat Wiranto angkat bicara atas kasus penembakan empat tersangka kasus meninggalnya seorang anggota
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai