Wiranto Sudah Mulai Pikirkan Koalisi
Rabu, 09 April 2014 – 12:49 WIB
"Sudah ada. Tunggu saja," kata Wiranto saat ditanya apakah sudah ada parpol lain yang mendekati Hanura untuk mengajak berkoalisi.
Baca Juga:
Yang jelas Wiranto menegaskan, Hanura sekarang lebih kuat dibanding sebelumnya. "Dalam artinya semangat kuat, agresifitasnya kuat, secara struktural kuat, organisasinya kuat," kata Wiranto lagi.
Menurutnya, kekuatan Hanura dari pusat, provinsi, kabupaten kota, sebagai organisasi sudah stabil. "Harapan saya hasilnya tentunya lebih bagus," pungkasnya. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Usai memberikan hak suara, ratusan masyarakat antusias mendekati Ketua Umum Partai Hanura Wiranto di Tempat Pemungutan Suara 10, RT 1
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Anindya Bakrie Akan Dikukuhkan Jadi Ketum Kadin Indonesia Periode 2024-2029
- Diperiksa, eks Ketua KPU Sebut Penyidik KPK Tanyakan Hal yang Sama Seperti 5 Tahun Lalu
- Lukman Edy: Mensos Gus Ipul Akan Buka Mukernas I DNIKS 2025
- Demo Honorer Hari Ini: PPPK Penuh Waktu Harga Mati!
- Dukung Pariwisata, Bea Cukai Bitung Fasilitasi Kedatangan Kapal Pesiar MS Noordam
- KPK Cecar Plt Dirjen Imigrasi soal Tim yang Bentuk Yasonna Terkait Harun Masiku