Wiranto Tak Mau Dewi Yasin Limpo Diobok-obok
Sabtu, 09 Juli 2011 – 18:38 WIB
"Perlu dicatat bahwa semua kecurangan Pemilu 2009, baik itu Pemilu Legislatif ataupun Pemilu Presiden, harus dibongkar. Biar rakyat tahu, suara rakyat jangan jadi komoditas untuk kepentingan tertentu,” tegasnya.
Baca Juga:
Senada dengan Wiranto, Ketua Bappilu Hanura Yuddy Chrisnandi juga menegaskan bahwa Dewia hanya menjadi objek. Sebab, perolehan suara Dewi dari daerah pemilihan Sulawesi Selatan I yang sudah dikukuhkan MK justru diberikan ke caleg partai lain.
Karenanya, kata Yuddy, Hanura akan mengawal agar Dewi ataupun kader Hanura lainnya yang bernasib sama tidak dirugikan. "Masih banyak kader lain yang juga nasibnya sama," kata mantan politisi Golkar itu.(ara/jpnn)
JAKARTA - Nama politisi Hanura Dewi Yasin Limpo diseret-seret dalam kasus Mafia Pemilu. Namun demikian, Hanura tetap yakin bahwa Dewi hanya korban
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Serangan Hoaks Makin Ramai, Tim Pemenangan Luthfi-Yasin Lapor Polda Jateng
- Dharma Pongrekun-Kun Wardana Tegas Tolak Impor Dokter Asing
- Hasil Survei SMRC & Indikator Politik Berbeda, Persepi Diminta Turun Tangan
- Debat Ketiga Pilgub Jatim Bertema Pembangunan Infrastruktur
- Ridwan Kamil Janji Beri Bantuan Renovasi Rumah Rp 50 Juta hingga Rp 100 Juta
- Ikut Kirab Berkuda, Sudaryono hingga Raffi Ahmad Ajak Jateng Menangkan Luthfi-Yasin