Wisata Kereta Gantung Makin Nyata
Senin, 06 Mei 2013 – 07:07 WIB

Wisata Kereta Gantung Makin Nyata
BATU-Walikota Batu Eddy Rumpoko menegaskan bahwa rencana pembangunan kereta gantung sudah mendekati kenyataan. Tingkat keseriusan pembicaraan dengan investor kereta gantung sudah mencapai 50 persen. Akan tetapi, masih ada persoalan terkait jalur kereta gantung tersebut. Sesuai perencanaan, kereta gantung akan “terbang” mulai dari Alun-alun Kota Batu-Pasar Kota Batu-Jatim Park2. Sedangkan di jalur utara, kereta itu akan berada diatas wilayah Kecamatan Bumiaji.
Salah satu hambatan dalam pembuatan jalur kereta gantung, terkait keberadaan Saluran Udara Tegangan Ekstra Tinggi (SUTET). Diperkirakan, SUTET di jalan kembar Sultan Agung bakal mempengaruhi jalur kereta gantung. Semula, kereta gantung akan mengambil jalur Jatim Park serta kawasan Pasar Kota Batu.
Baca Juga:
“Keberadaan SUTET itu bisa mengubah jalur kereta gantung, ini sedang kita bicarakan dengan investor,” tegas ER sapaan akrabnya.
Baca Juga:
BATU-Walikota Batu Eddy Rumpoko menegaskan bahwa rencana pembangunan kereta gantung sudah mendekati kenyataan. Tingkat keseriusan pembicaraan dengan
BERITA TERKAIT
- Tes PPPK Tahap 2 Mataram Ditunda, Ini Penyebabnya
- Motif Penyiraman Air Keras terhadap Bagus di Palembang Terungkap, Oalah
- Eks PJ Wali Kota Pekanbaru dan 2 Anak Buahnya Akui Terima Gratifikasi Miliaran Rupiah
- 6 Bulan Buron, 2 Begal di Banyuasin Akhirnya Ditangkap
- 45 PMI Dipulangkan dari Malaysia Melalui Pelabuhan Dumai, Ada yang Sakit Kulit
- Eks Pj Wali Kota, Sekda, dan Kabag Umum Pekanbaru Jalani Sidang Perdana Kasus Korupsi