Wisata Makan Jeruk dengan Kulitnya
Kamis, 09 Mei 2013 – 09:25 WIB
CILEUNGSI-Memasuki masa liburan sekolah, setiap keluarga biasanya sudah memiliki perencanaan mengunjungi suatu tempat untuk melepas kepenatan. Menurut dia, hanya dengan membayar paket Rp 60 ribu per orang. Pengunjung bisa mendapatkan dua tur wisata sekaligus yaitu Green Land Tour dan Wahana Kebunku.
Nah, wilayah timur Kabupaten Bogor memiliki banyak alternatif untuk didatangi. Bahkan, Taman Wisata Mekarsari (TWM) Cileungsi selama Mei sudah memasuki bulan jeruk sehingga pengunjung bisa menikmati berbagai macam variatas.
Baca Juga:
“Setiap bulan selalu berbeda dan pada bulan jeruk ini juga bisa menikmati Green Land Tour Plus, Fruity World Tour (jeruk Atmosfir), Tur Kanal Jeruk, Kebunku, dan Orange Surpise,” ujar Public Relation Mekarsari, Dela Ayuningtias kepada Radar Bogor (Grup JPNN), kemarin.
Baca Juga:
CILEUNGSI-Memasuki masa liburan sekolah, setiap keluarga biasanya sudah memiliki perencanaan mengunjungi suatu tempat untuk melepas kepenatan. Nah,
BERITA TERKAIT
- Gerakan Guna Ulang Jakarta, Edukasi Mengurangi Pemakaian Plastik Sekali Pakai
- Fasilitas Makin Lengkap, Triboon Hub Tambah 2 Resto Baru di Jakarta
- Durasi Pemadaman Lampu Program Earth Hour Terlalu Singkat
- Di Tengah Sosialisasi Tupoksi kepada Warga, MKD DPR RI Singgung Pelat Nomor Khusus
- Tjahjo Kumolo Meninggal Dunia, Warga Bekasi Diminta Kibarkan Bendera Setengah Tiang
- Anies Bangun Kampung Gembira Gembrong dengan Dana Rp 7,8 Miliar dari Infak Salat Id di JIS