Wisata MICE Bisa Angkat Potensi UMKM

Wisata MICE Bisa Angkat Potensi UMKM
Bupati Banyuwangi, Abdullah Azwar Anas. Foto: dok/JPNN.com

Misalnya tempat penyelenggaraan MICE hingga infrastruktur seperti bandara.

Di Jatim, MICE bisa dikembangkan di beberapa daerah seperti Surabaya, Malang, Batu, Probolinggo, Banyuwangi, Kediri, dan Pasuruan.

”Secara geografis, posisi Jatim strategis bagi kawasan barat maupun timur Indonesia,” lanjut dia.

Supaya kompetitif, Jatim sebagai hub MICE di Indonesia perlu dikemas.

Data Kementerian Pariwisata menunjukkan, secara nasional tiap tahun ada sekitar 350 ribu orang yang mengikuti kegiatan MICE.

Nilai transaksinya tercatat di atas Rp 25 triliun dengan kemampuan menyerap tenaga kerja hingga 300 ribu. (res/c11/sof)


Wisata meeting, incentive, convention and exhibition (MICE) berpotensi mendongkrak perekonomian Jawa Timur.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News