Wisatawan di Tanah Laut Dapat Asuransi

jpnn.com, TANAH LAUT - Wisatawan yang akan menghabiskan masa liburan hari raya Idulfitri di Kabupaten Tanah Laut (Tala) diminta berhati-hati menjaga keselamatan.
Bukan hanya ketika di perjalanan, tetapi juga saat berada di destinasi wisata.
Kabag Ops Polres Tanah Laut Kompol Fauzan meminta wisatawan tak berenang di bibir pantai.
"Kalaupun mau berenang juga, harap tidak melewati batas berenang yang sudah kami pasang," ujarnya sebagaimana dilansir Prokal, Sabtu (1/7).
Wisatawan juga wajib menjaga keamanan pribadi. Misalnya, tidak menggunakan perhiasan berlebihan.
Para pengendara motor, baik wisatawan maupun para pemudik juga diminta mematuhi aturan lalu lintas.
“Saat lelah, lebih baik beristirahat dahulu. Silakan beristirahat di rest area yang sudah kami siapkan," imbuh Fauzan.
Sementara itu, Kepala Dinas Pariwisata Tala Akhmad Hairin mengaku telah menyiapkan pelayanan keselamatan bagi wisatawan yang berkunjung ke Pantai Takisung.
Wisatawan yang akan menghabiskan masa liburan hari raya Idulfitri di Kabupaten Tanah Laut (Tala) diminta berhati-hati menjaga keselamatan.
- Indonesia Re Terus Bukukan Pertumbuhan Premi dan Laba
- DPR Bahas RUU Kepariwisataan, Apa Misinya?
- Wisatawan Indonesia Diharapkan Berbondong-bondong Liburan ke Taiwan
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Xerana Resort Siap Dibangun di Pantai Pengantap, Investasi Capai Rp3 Triliun
- PIK Perlu Dukungan Integrasi Transportasi-Promosi untuk Menawarkan Pariwisata Urban