Wisatawan Tenggelam di Pantai Kapitol Ditemukan Meninggal Dunia
Sebelumnya, pihaknya pada operasi SAR ini membagi tiga tim pencarian.
Tim pertama melakukan upaya pencarian menyisir laut dengan luas area pencarian sekitar 9 NM di sekitar lokasi kejadian.
Tim kedua melakukan upaya pencarian dengan menggunakan drone hingga radius 200 meter dari lokasi kejadian.
Tim ketiga melakukan pengamatan secara visual melalui jalur darat dengan menyisir pinggiran pantai hingga radius 5 km dari lokasi kejadian.
Puluhan personel SAR gabungan dikerahkan dalam pencarian terhadap korban, di antaranya, terdiri atas Basarnas Pos SAR Sukabumi, Satpol Airud Polres Sukabumi, Polsek Cisolok, CBP Rescue, RAPI Lokal, Sehati, Saka SAR Kabupaten Sukabumi yang dibantu oleh masyarakat sekitar. (antara/jpnn)
Korban tenggelam di Pantai Kapitol, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, ditemukan dalam keadaan meninggal dunia oleh Tim SAR Gabungan.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
- 3 Korban Longsor di Purworejo Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Bocah SD yang Terseret Arus Banjir Ditemukan Tim SAR Gabungan, Begini Kondisinya
- Antisipasi Kenaikan Kasus DBD, Dinkes Sumsel Akan Sebar Larvasida ke Kabupaten Kota
- Bayi Dibunuh, Jasadnya Ditemukan di Aliran Sungai
- Romo Johannes Hariyanto Pimpin Misa Penutupan Peti Jenazah Emmanuel Setiyono
- Nelayan yang Hilang di Bangka Barat Ditemukan, Begini Kondisinya