Wisma Atlet Kemayoran Sudah Siap Tampung Pasien Corona, Malam Ini Ada Geladi Bersih

Wisma Atlet Kemayoran Sudah Siap Tampung Pasien Corona, Malam Ini Ada Geladi Bersih
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono. Foto: Ricardo/JPNN.com

Basuki memerinci, Tower 6 dan 7 dikhususkan buat pasien, sedangkan Tower 3 untuk dokter, paramedis dan tenaga pendukung lainnya. Adapun Tower 1 untuk Gugus Tugas dan relawan.

“Jadi semua masuk di sini termasuk TNI/Polri dan komando dari Gugus Tugas,” katanya.(tan/jpnn)

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menyatakan, semua fasilitas kesehatan penanganan pasien virus corona di Wisma Atlet Kemayoran sudah harus terpasang dan berfungsi pada siang ini.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News