Wonderful Indonesia Bakal Goda Dubai dan Abu Dhabi
Sabtu, 14 Oktober 2017 – 08:14 WIB

Menteri Pariwisata, Arief Yahya. Foto: Kemenpar for JPNN.com
Respons Menteri Pariwisata Arief Yahya pun sangat positif. Menurutnya, menggelar Sales Mission di Dubai dan Abu Dhabi sangat tepat. “Itu seperti menjaring di kolam yang penuh ikan. Dubai adalah hub dunia. Tempat jutaan orang transit setiap tahun. Dan kita harus masuk lewat pintu pariwisata, promosikan yang kuat, kelak itu akan membuka pintu global,” paparnya. (adk/jpnn)
Gaung liburan Raja Salman ke Indonesia selama 12 hari, Maret silam ternyata masih meninggalkan rasa penasaran di pasar Timur Tengah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PM Israel Lontarkan Ide Lokasi Baru Negara Palestina di Arab Saudi
- Donald Trump Dilantik, Raja Arab Utus Dubes Cantik
- Gandeng Wonderful Indonesia, Aice Merilis Es Krim Rasa Nusantara
- Kolaborasi Formula dan Wonderful Indonesia dalam Peringatan HKGN 2024
- Pertamina dan KBRI Alger Berkolaborasi dalam Pameran Foire Internationale d’Alger 2024
- Raja Salman Undang 50 Warga Negara Indonesia Naik Haji Gratis