Wonderful Indonesia Sihir Mal Terbesar di Oman
Sabtu, 07 Oktober 2017 – 16:31 WIB

Arief Yahya. Foto: Kemenpar
Setelah Festival Wonderful Indonesia di Oman, rencananya Kemenpar menggelar perhelatan Table Top di Uni Emirate Arab pada 18 hingga 19 Oktober 2017 dan di Arab Saudi (Riyadh, Dammam dan Jeddah) pada 22 hingga 25 Oktober 2017.
”Pasar Timur Tengah potensinya sangat besar. Apalagi, pengeluaran mereka di atas rata-rata. Umumnya, durasi plesiran wisatawan Timur Tengah 10,14 hari dan pengeluaran per kunjungan rata-rata per pengunjung USD 1.918, 18. Data ini berdasarkan Passenger Exit Survey. Jadi Timteng sangat berpotensi," katanya. (jpnn)
Branding internasional milik Kementerian Pariwisata (Kemenpar) itu sukses menyihir pengunjung Mall Avenue dalam Festival Wonderful Indonesia Oman
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- IGMJ 2025, Event Musik yang Menyatukan Budaya, Alam, dan Seni dalam Satu Panggung
- Menpar Widiyanti Sebut Peringatan Nuzulul Qur'an Momen Memperkuat Nilai-nilai Kebajikan
- Wamenpar Ni Luh Puspa Petakan Potensi Wisata di Bali Timur, Ini Tujuannya
- Backstagers Indonesia Serahkan Manifesto Peta Jalan Industri Event ke Kemenpar
- Menpar Widiyanti Sampaikan 3 Poin Utama yang Perlu Diperbaiki di RUU Kepariwisataan
- Wamenpar Ajak Wisatawan Nikmati Wisata Alam di DeLoano Glamping Magelang