World Cup Dibayangi Ancaman Al Qaeda
Partai Inggris Vs AS jadi Target Utama
Sabtu, 10 April 2010 – 21:38 WIB

Dua petugas keamanan tengah memantau situasi di Stadion Cape Town. Foto : AFP
"Betapa indahnya pertandingan antara Inggris dan AS yang disiarkan secara langsung dari stadion penuh penonton, ketika suara ledakan bergemuruh melalui penonton yang berdiri. Hasil korban tewas karenanya puluhan hingga ratusan. Insyaallah," tulis sebuah pernyataan di internet.
Baca Juga:
Pengamanan terhadap para bintang tim nasional Inggris seperti Frank Lampard akan ditingkatkan sebagaimana mereka bermain di Cape Town maupun kota-kota lain di Afsel.
Ancaman dari jaingan Al Qaeda di Afrika Utara itu dianggap serius oleh para pemerhati teror. "Mereka memiliki track record dalam hal kekerasan," ujar Neil Doyle, pengamat yang juga penulis buku tentang teror.(ara/jpnn)
ANCAMAN teror membayangi pelaksanaan Piala Dunia Sepakbola (World Cup) 2010 di Afrika Selatan. Kali ini, ancaman teror bom berasal dari Al Qaeda.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi