Wortel dan Seledri Bisa Menangkal Kanker Usus Besar
Selasa, 24 Januari 2012 – 04:15 WIB
NUTRISI Seledri tidak hanya baik untuk menurunkan berat badan. Demikian pula Wortel yang dikenal kaya dengan vitamin A. Tapi lebih dari itu, Seledri dan Wortel ternyata bisa memperlambat pertumbuhan kanker usus besar. Tetapi penelitian terbaru yang dipublikasikan di BMC Gastroenterology sebagaimana yang dilansir daily mail, menunjukkan bahwa senyawa tersebut menghambat sel kanker usus besar melalui sinyal jalur IGF dan PI3K.
Berdasarkan hasil penelitian, Seledri dan Wortel ternyata mengandung senyawa Luteolin, yang masuk dalam kelompok flvanoid yang dikenal dengan sifatnya sebagai antioksidan. Luteolin ini mampu menangkal sel-sel pertumbuhan kanker.
Baca Juga:
Selain di Seledri dan Wortel, luteolin juga dapat ditemukan dalam minyak zaitun, paprika hijau, thyme, teh chamomile, peppermint dan rosemary. Hanya saja, untuk mengembangkan menjadi obat anti-kanker yang efektif, senyawa ini perlu peneletian lebih lanjut.
Baca Juga:
NUTRISI Seledri tidak hanya baik untuk menurunkan berat badan. Demikian pula Wortel yang dikenal kaya dengan vitamin A. Tapi lebih dari itu, Seledri
BERITA TERKAIT
- 5 Manfaat Minum Susu Kunyit, Jantung Anda Bakalan Bahagia
- 6 Manfaat Pepaya, Bantu Pria Tahan Lama di Ranjang
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid