WOW! 3000 Turis Mancanegara ke Sulteng demi Gerhana
Kamis, 03 Maret 2016 – 16:43 WIB
PALU--Menjadi salah satu daerah lintasan gerhana matahari total (GMT), membawa berkah tersendiri bagi Provinsi Sulawesi Tengah. Terbukti, saat ini diperkirakan sudah tiga ribu orang lebih memasuki daerah yang terkenal dengan makanan khas kaki lembu Donggala (Kaledo) tersebut.
"Saat ini sekitar tiga ribu orang turis mancanegara yang hendak memburu menyaksikan gerhana matahari total, sudah masuk ke Sulawesi Tengah," ujar Gubernur Longki Djanggola, Kamis (3/3).
Para turis tersebut kata Longki, kini sudah memenuhi sejumlah penginapan-penginapan yang ada. Padahal GMT diperkirakan baru akan berlangsung 9 Maret mendatang.
"Ini adalah suatu kesempatan. Kami siap meladeninya turis yang datang,” kata Longki.
PALU--Menjadi salah satu daerah lintasan gerhana matahari total (GMT), membawa berkah tersendiri bagi Provinsi Sulawesi Tengah. Terbukti, saat ini
BERITA TERKAIT
- Puncak Arus Balik Mulai Siang Ini
- Trauma Kasus Mutilasi Ibu Hamil, Tetangga Agus Pindah
- Astaga, Pasutri Miskin Ini Makan Kadal demi Bertahan Hidup
- Jangan Sampai Kader Kapitalis masuk Golkar
- Maaf Ya, Mendagri Tak Terbitkan SK untuk Wabup Terpidana
- Rayakan Ultah Pacar, Ngamar di Hotel, yang tak Diundang Datang