Wow... Alangkah Menakjubkannya Bandara-Bandara Ini

Wow... Alangkah Menakjubkannya Bandara-Bandara Ini
Bandara Ibrahim Nasir International Airport, Maladewa. Foto: Transmaldivian.Com

Foto: Japan Times

Bandara ini terletak di dekat Osaka, Jepang. Pembangunannya menghabiskan USD 20 miliar atau hampir Rp 300 triliun. Bandara ini mahal karena hasil dari reklamasi. Dibutuhkan 21 juta meter kubik batu yang dimbil dari pegungingan di sekitar Osaka.

9. Paro International Airport, Bhutan

Wow... Alangkah Menakjubkannya Bandara-Bandara Ini

Foto: gizmodo.com.au

Lokasinya berada di dasar lembah di pedalaman Himalaya. Tak mudah untuk bisa mendarat di bandara internasional satu-satunya di Bhutan ini. Bahkan hanya ada delapan pilot yang memiliki kualifikasi untuk mendarat di Bandara Paro.

10. Greystone Airport, Florida

Wow... Alangkah Menakjubkannya Bandara-Bandara Ini

HARIAN Independent di Inggris baru-baru ini menurunkan laporan tentang bandara-bandara yang menakjubkan. Media yang dikenal dengan sebutan Indy itu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News