Wow, Biaya Nikah Nunung Rp1 Miliar
Rabu, 29 Agustus 2012 – 11:10 WIB

Wow, Biaya Nikah Nunung Rp1 Miliar
KOMEDIAN Nunung menikah dengan sang manajer, Iyan Sambiran, Kamis besok. Pernikahan yang dilangsungkan di Solo itu disebut-sebut memakan biaya hingga miliaran rupiah. Saat dikonfirmasi, adik Nunung, Nunik pun tidak membantahnya. "Karena ini sudah pernikahannya yang keempat, jadi memilih syukuran kecil-kecilan bukan yang mewah. Jadi saya juga menyiapkan busana yang simple, " kata Mia yang juga putri komedian Srimulat, Djujuk Juwariyah.
"Kurang lebih keluar biaya Rp 1 miliar. Karena uang segitu kita gunakan untuk menghibur masyarakat Solo. Nanti juga ada pergelaran wayang semalam suntuk yang akan didalangi oleh Ki Manteb Soedarsono," ujar Nunik saat dihubungi wartawan.
Baca Juga:
Pernikahan Nunung juga rencananya akan dihadiri oleh rekan-rekannya dari OVJ, Srimulat, Walikota Solo Joko Widodo (Jokowi) dan Agum Gumelar. Untuk busana pengantin, Nunung akan menggunakan rancangan desainer Mia Permata. Menurut Mia, gaun pengantin Nunung, dengan model busana muslim dan bernuansa hijau.
Baca Juga:
KOMEDIAN Nunung menikah dengan sang manajer, Iyan Sambiran, Kamis besok. Pernikahan yang dilangsungkan di Solo itu disebut-sebut memakan biaya hingga
BERITA TERKAIT
- Polisi Beberkan Alasan Nikita Mirzani Ditahan
- Pakai Baju Oranye, Nikita Mirzani Semringah
- Nikita Mirzani dan Asisten Ditahan Terkait Kasus Pemerasan
- Gegara ini Masa Penahanan Vadel Badjideh Diperpanjang jadi 40 Hari
- Gebrakan Baru, D'MASIV Beli Hak Penamaan Halte Petukangan
- 5 Tahun Pacaran dengan Sitha Marino, Bastian Steel Berencana Menikah?