Wow, Jembatan Sepanjang 38 Meter Ini Dibangun dari Batu Bacan
Kamis, 21 Mei 2015 – 12:02 WIB

JEMBATAN MAHAL: Jembatan batu bacan yang menghubungkan kampung Amasing Kota dan Amasing Kota Utara di Pulau Bacan, Halmahera Selatan. Lantai bagian tengahnya terbuat dari batu bacan. Miftakhul Fahamsyah/Jawa Pos/JPNN.com
’’Saya memang sengaja meletakkan batu bacan di jembatan ini,’’ ungkap Muhammad Abusama, penggagas sekaligus penyandang dana pembangunan jembatan yang didirikan di atas Sungai Inggot tersebut, Minggu (17/5).
’’Dengan jembatan ini, saya ingin memudahkan orang melihat batu bacan kalau datang ke pulau ini,’’ tambah pria 49 tahun tersebut.
(Miftakhul Fahamsyah)
JPNN.com HALMAHERA - Ketika batu bacan dicari karena kualitasnya yang super dan harganya yang mahal, di Pulau Bacan, Halmahera Selatan, Maluku Utara,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 253.409 Warga Jateng Manfaatkan Program Pemutihan Pajak, Terkumpul Rp61,9 Miliar
- Dituduh Menelantarkan Anak & Istri, Bambang Wuragil Merespons Begini
- Mbak Ita & Suami Jalani Sidang Perdana Kasus Dugaan Suap Proyek di Semarang
- Iskandar Ditangkap Polisi di Ogan Ilir, Ini Kasusnya
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Pembangunan Sekolah Rakyat di Kota Bandung Terkendala Lahan