Wow! Petahana Terima Donasi Kampanye Rp 2,1 Triliun, Oposisi Cuma Rp 442 M

Wow! Petahana Terima Donasi Kampanye Rp 2,1 Triliun, Oposisi Cuma Rp 442 M
PM India Narendra Modi (putih) menghadiri kampanye partainya BJP. Foto: Reuters

Sebelumnya pemerintah yang dipimpin PM Narendra Modi menolak pengungkapan nama-nama para pendonor. Belum diketahui apakah kali ini mereka akan menuruti MA.

Berdasar paparan Association for Democratic Reforms (ADR), Bharatiya Janata Party (BJP) yang digawangi Modi adalah penerima dana obligasi terbesar. BJP menerima total donasi USD 150 juta (Rp 2,1 triliun) pada 2018. Lebih dari separonya berasal dari donatur anonim.

India National Congress Party menerima USD 30 juta (Rp 422,9 miliar) dan sekitar 60 persennya dari donatur anonim. Berbeda dengan BJP, Congress justru setuju pengungkapan nama-nama donatur pemilu. (sha/c10/dos)


Partai-partai peserta pemilu India diminta membuka nama donatur dana kampanye. Petahana dapat paling banyak


Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Jawa Pos

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News