Wow, Rp 49 Triliun Mengalir dari Pesisir Timur Tiongkok ke Indonesia Setiap Bulan
Senin, 21 Desember 2020 – 23:22 WIB
"Manggis sangat agresif masuk ke Tiongkok. Kebetulan musim panen di Indonesia pas sekali dengan musim libur Imlek. Ini yang lebih menguntungkan manggis kita masuk ke sini daripada Vietnam dan Thailand," ujarnya.
Oleh sebab itu, KJRI dan ITPC Shanghai akan terus memperluas pasar makanan dan minuman serta buah-buahan tropis dari Indonesia ke wilayah tengah, seperti Chongqing dan Sichuan. (ant/dil/jpnn)
Kontribusi kawasan pesisir timur Tiongkok terhadap neraca perdaganan Indonesia sangat luar biasa
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Wanita Global
- Digitalisasi untuk Mendorong Pengembangan Pariwisata Indonesia Perlu Dilakukan
- Universitas Bakrie Jadi Jembatan Pengembangan Industri Halal Antara Indonesia dan Filipina
- Halaman Belakang
- WNA China Tewas Kecelakaan di Sungai Musi, Dokter Forensik Ungkap Temuan Ini
- PKN Membantu Pemerintah untuk Mengentaskan Masalah Stunting