Wujudkan Jakarta Kota Global, Bank DKI Perkuat Akses Pembiayaan ASN
Sabtu, 13 Januari 2024 – 23:33 WIB

Bank DKI bersama Fidac Inovasi Teknologi telah sepakat jalin kolaborasi melalui kerja sama penyaluran kredit dengan skema channeling melalui Peer to Peer Lending. Foto: dokumentasi Bank DKI
Hal itu ditandai dengan semakin mudahnya masyarakat dalam mengakses layanan keuangan melalui aplikasi digital.
”Kolaborasi bersama Fidac, diharapkan dapat mendorong akselerasi bisnis Bank DKI, khususnya dalam meraih target pasar Kredit Multi Guna (KMG) bagi ASN,” kata Amirul.
Sementara itu, Vice President Grup Kredit Konsumer Bank DKI Zulfikryshah mengatakan dengan adanya kerja sama tersebut Bank DKI dapat menyalurkan fasilitas KMG lebih luas kepada ASN di seluruh Indonesia.
”Hal ini sejalan dengan salah satu strategi pengembangan kredit konsumer yang dilakukan melalui perluasan sasaran pemberian KMG,” ucap Zulfikryshah. (mcr4/jpnn)
Bank Pembangunan Daerah (BPD) Jakarta itu melakukan penguatan penyaluran kredit secara digital kepada ASN dengan menggandeng perusahaan fintech.
Redaktur : Yessy Artada
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025
- Bank DKI Salurkan KJP Tahap I 2025 Bagi Penerima Baru Sebanyak 43.502 Siswa
- Francine PSI: Direksi Bank DKI Jangan Orang-Orang Titipan
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Gandeng Kemendagri, Asbanda Luncurkan SP2D Oline