Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Ninja Xpress Dukung UKM 'Go Ekspor'
Senin, 30 Desember 2024 – 07:15 WIB

Ninja Xpress berupaya melatih dan memberdayakan UKM untuk mendukung potensi besar ekonomi. Foto: Dok. Ninja Xpress
Founder dan CEO Lincah.id, pembicara sekaligus shipper yang menggunakan jasa logistik Ninja Xpress Yudha Trisna menambahkan logistik pengiriman memegang peranan penting dalam kesuksesan ekspor produk UKM.
"Kami telah menjalin kerja sama dengan Ninja International Deliveries dan telah mengirimkan lebih dari 5.000 paket setiap bulannya untuk pengiriman ke Malaysia dan Singapura," kata Yudha. (jpnn)
Ninja Xpress berupaya melatih dan memberdayakan UKM untuk mendukung potensi besar ekonomi.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Transformasi Digital sebagai Pilar Ketahanan Ekonomi di Era Perang Dagang Global
- Ekonom Ungkap Komoditas yang Bakal Terdampak Kebijakan Tarif Trump
- Analis Sebut Kans Ekonomi Indonesia Alami Perkembangan Progresif
- Respons Pemerintah RI Soal Kebijakan Baru Donald Trump
- Waspada! Prediksi Kebijakan Donald Trump Bisa Picu Resesi di Indonesia
- Momen Lebaran, Gubernur Harum Beri 3 THR Spesial Untuk Rakyat Kaltim