Xanana Gusmao Kirim Bunga Belasungkawa, Ada Tulisannya seperti Ini
Jumat, 13 September 2019 – 07:26 WIB
Ia mengembuskan napas terakhirnya setelah dirawat secara intensif di RSPAD sejak 1 September 2019.
Pemerintah Indonesia melalui Menteri Sekretaris Negara Pratikno menyampaikan seruan pada lembaga negara dan masyarakat untuk memasang bendera setengah tiang sebagai tanda berkabung.
Pemerintah juga menetapkan tiga hari sejak kepergian BJ Habibie sebagai hari berkabung nasional.
Jenazah mendiang dimakamkan pada Kamis siang di Taman Makam Pahlawan Kalibata, Jakarta, berdampingan dengan makam sang istri, Ainun Habibie. (Suwanti/ant/jpnn)
PM Timor Leste Xanana Gusmao mengirimkan karangan bunga ke rumah duka kediaman BJ Habibie di kawasan Patra Kuningan.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Presiden Timor Leste Jose Ramos Horta Ikut Nobar Laga Indonesia vs Jepang
- KBRI Dili Gelar Nobar Laga Timnas Indonesia vs Jepang
- Karangan Bunga Ucapan Selamat Kepada Prabowo Padati Komplek Istana Negara
- Prabowo Sambut Tamu Negara, Sosok Ini Datang, Langsung Dipeluk Erat
- Kontestan Piala AFF 2024 Lengkap 10 Tim, Indonesia Lawan Siapa Saja di Grup B?
- Respons Anggota DPD Ning Lia Setelah Mendapat Kiriman Karangan Bunga Ucapan Selamat dari Prabowo