Xi Jinping Minta Para Taipan Asia-Pasifik Ikut Membangun China
Kamis, 11 November 2021 – 23:00 WIB

Presiden Tiongkok Xi Jinping. Foto: Reuters
Menurut dia, keterbukaan menjadi jalan terbaik dalam mewujudkan kesejahteraan masyarakat.
"Berkat upaya bersama kita dalam mengimplementasikan Cita-Cita Bogor dan Visi Putrajaya selama lebih dari 30 tahun terakhir, kita di Asia-Pasifik telah berhasil melanjutkan pembangunan yang cepat dalam jangka waktu yang cukup lama," ujar Presiden Xi.
Tak masalah bagaimana caranya pembangunan global dapat terlaksana karena yang terpenting baginya adalah ekonomi di Asia-Pasifik tetap kuat dan tangguh. (ant/dil/jpnn)
Presiden Xi Jinping menyerukan kepada para taipan di kawasan Asia Pasifik untuk berkontribusi dalam pembangunan China
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Perang Dagang China-AS, Prabowo Bimbang Keduanya Teman Baik
- Kunjungan Xi Jinping ke 3 Negara ASEAN Menegaskan Prioritas China
- Prabowo Sebut Indonesia Netral Menyikapi Perang Dagang AS-China
- Rupiah Ditutup Menguat Jadi Sebegini
- Gawat, Kurs Rupiah Hari Ini Melemah Lagi, jadi Rp 16.911 Per USD