Xiaomi Mulai Buka Pemesanan Mobil Listrik SU7 Ultra, Sebegini Harganya

CATL menyediakan paket baterai untuk mobil listrik Xiaomi SU7 Ultra. Baterai yang disiapkan adalah Qilin 2.0.
Baterai ini memiliki format CTB (Cell-to-Body), terintegrasi langsung ke dalam struktur kendaraan.
Kapasitasnya 150 kWh dan keluaran maksimumnya 1.330 kW.
Dalam keadaan daya terisi 20 persen, baterai ini masih dapat menghasilkan lebih dari 800 kW.
Selain itu, baterai tersebut memiliki sistem pendingin permukaan ganda dengan kemampuan meningkatkan efisiensi pendinginan hingga 60 persen, yang sangat penting untuk berkendara dengan kecepatan tinggi.
Xiaomi baru-baru ini mencoba menguji SU7 Ultra Prototype di Nürburgring, lintasan yang terkenal dengan kondisi yang menantang di Jerman.
Namun, hujan membuat tim bahwa tidak dapat menyelesaikan satu putaran.
Versi produksi Xiaomi SU7 Ultra diperkirakan diluncurkan awal tahun 2025.
Xiaomi mengumumkan telah membuka pemesanan untuk salah satu mobil andalannya SU7 Ultra menjelang debut resminya.
- Chery QQ Akan Diproduksi Kembali, Tampilannya Lebih Modern, Lihat nih
- Tip Hadapi Arus Balik Pakai Mobil Listrik, Perlengkapan Ini Wajib Disiapkan
- Mudik Lebaran Naik Mobil Listrik? Cek Lokasi SPKLU Lewat Aplikasi Ini, Lengkap
- Nissan Leaf Generasi Baru Akan Menjelma jadi Crossover, Punya Jangkauan 598 Km
- Sokonindo Tunjukkan Komitmen pada Kendaraan Listrik dan Ekspansi Pasar RI
- Mudik Lebaran Lebih Nyaman dengan Ultimate Hub di SPKLU PLN