XL Axiata Perkuat Jaringan di Pertemuan IMF-Bank Dunia
Rabu, 10 Oktober 2018 – 15:34 WIB
Di kawasan Nusa Dua, jaringan XL Axiata ditopang 123 BTS 4G dan 173 BTS 3G.
”Kami telah menyiapkan mobile BTS untuk back up penguatan jaringan jika memang diperlukan,” imbuh Yessie.
Di seluruh Bali, layanan 4G LTE XL Axiata menjangkau semua kota/kabupaten.
Ada lebih dari 1.300 BTS 4G dan 1.800 BTS 3G yang menopang jaringan data untuk melayani lebih dari dua juta pelanggan. (car/c25/oki)
XL Axiata menyiapkan jaringan data dari sisi kapasitas maupun area cakupan layanan untuk menunjang kesuksesan pertemuan IMF-Bank Dunia di Bali.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- SMAN 4 Metro Lampung Wakili Provinsi Sumatera Menuju Grand Final Axis Nation Cup 2024
- Kemenhub Bakal Bangun Transportasi Massal di Bandung Raya, Begini Rencananya
- XL Axiata Gelar Donor Darah di 5 Kota Sumatera Secara Serentak
- Suami Batak
- Menteri Jokowi Klaim 10 Tahun Ini Perekonomian Kuat, Berdaya Saing Tinggi
- Suksesan PON XXI 2024, XL Axiata Perkuat Jaringan 4G