Ya Ampun..Ahok Menang Telak di TPS Agus
Rabu, 15 Februari 2017 – 16:42 WIB
jpnn.com - jpnn.com -Hasil mengejutkan muncul di TPS 06, Kelurahan Rawa Barat, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Di TPS tempat calon Gubernur DKI nomor urut satu Agus Harimurti Yudhoyono mencoblos itu, pasangan Basuki Tjahaja Purnama-Djarot Saiful Hidayat yang menang.
(Baca juga: Kasihan, Mpok Sylvi Jadi Juru Kunci di TPS Sendiri)
Foto: Grup wartawan DKI Jakarta
Di TPS ini, petahana Basuki Tjahaja Purnama unggul dengan perolehan 286 suara. Sedangkan Agus mendapati suara sebanyak 127. Sementara, Anies Baswedan memperoleh 66 suara. (mg4/jpnn)
Berikut data 'TPS Agus':
Agus-Sylvi: 127
Ahok-Djarot: 286
Anies-Sandi: 66
Jumlah total suara: 485
Suara sah: 479
Suara tidak sah: 6
Hasil mengejutkan muncul di TPS 06, Kelurahan Rawa Barat, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Di TPS tempat calon Gubernur DKI nomor urut satu Agus
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Survei: Ridwan Kamil-Suswono Paling Banyak Dipilih Kalangan Gen Z
- Ada Hoaks Soal Pram-Rano, Tim Pemenangan: Saatnya Beradu Gagasan Untuk Jakarta
- Ridwan Kamil Nilai Pilkada 2024 Lebih Sejuk dibanding Era Ahok Vs Anies
- Golkar DKI: Dari Awal Pak Prabowo & Pak Jokowi Mendukung Ridwan Kamil
- Prabowo dan RK Bertemu Kamis Malam, Pengamat: Gestur Dukungan Politik
- Cawagub Suswono Minta Maaf Soal Pernyataan Janda Kaya Nikahi Pengangguran