Yakin Gelar Sudah di Tangan MU
Senin, 18 Maret 2013 – 06:00 WIB

Para pemain MU merayakan kemenangan. FOTO: Getty Images
“Kadang-kadang anda bisa merasakan fans di tribun mulai gugup karena mereka memikirkan musim lalu. Saya tidak berpikir kita harus membiarkan itu terjadi lagi. Kami berada dalam posisi yang baik sekarang, kita harus bersantai dan menikmati bermain sepak bola. Ini adalah waktu yang baik untuk kita,” ucap pemain yang diboyong MU dari Spartak Moskow pada 2006 lalu itu.
Baca Juga:
Diketahui, Setan Merah masih memiliki beberpa pertandingan sisa yang sulit. Di antaranya melawan City, Chelsea dan Arsenal. Tapi mereka bisa meraih gelar dengan mengumpulkan 13 poin dari sembilan pertandingan tersisah. (ian/jpnn)
MANCHESTER - Pemain bertahan Manchester United, Nemanja Vidic sangat yakin gelar Liga Premier musim ini sudah di tangan mereka, setelah tim asuhan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025