Yakin Menang, PDIP Sudah Siapkan Konsep Pemerintahan Risma-Whisnu
Senin, 15 Juni 2015 – 22:14 WIB

Yakin Menang, PDIP Sudah Siapkan Konsep Pemerintahan Risma-Whisnu. Dari kiri,Whisnu Sakti Buana, Tri Rismaharini, dan Hasto Kristiyanto saat menghadiri jalan sehat pada peringatan Juni Bulan Bung Karno di Taman Bungkul, Surabaya, Jawa Timur, Minggu (14/6). Foto Radar Surabaya/JPNN.com
Termasuk memperbaiki komunikasi antara Risma dengan DPC PDIP Kota Surabaya yang selama ini terkesan buntu.
”Tidak perlu ada kontrak politik (Risma dengan PDIP). Kalau ada persoalan komunikasi, itu wajar dan bagian dari dinamika. Yang penting, berkomitmen pada rakyat dan komitmen mengembangkan partai. Sebab, partai adalah wahana pengorganisasian kekuatan rakyat dan tempat menggembleng calon calon pemimpin,” papar Hasto. (radarsurabaya/awa/jpnn)
JPNN.com JAKARTA - DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) sudah bulat menduetkan calon incumbent Tri Rismaharini dan Whisnu Sakti Buana
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tanjung Priok Catat Zero Accident Selama Operasi Ketupat Jaya 2025
- Kawanan Gajah Liar Merusak 7 Rumah Warga di Lampung Barat
- Wakil Rakyat Dapil Jateng Apresiasi Forum Senayan Gagasan Gubernur Luthfi
- Lepas Ratusan Pemudik Balik ke Perantauan, Ahmad Luthfi: ke Depan Akan Ditingkatkan Lagi
- Kapan Jadwal Tes PPPK Tahap 2? Ini Keterangan Pejabat Terkait
- Belasan Kendaran Mogok Karena Pertalite Tercampur Air di SPBU Trucuk Klaten