Yakin Pilot Belum Pernah Terbang ke Medan
Rabu, 22 Mei 2013 – 05:29 WIB

Yakin Pilot Belum Pernah Terbang ke Medan
Dia berharap, kasus ini menjadi pelajaran bagi semua maskapai, terutama yang menggunakan pilot asing, yang belum tahu ada dua bandara besar di Medan. Jika menyepelekan, kasus serupa bisa terulang lagi.
"Karena ketika nanti Kualanamu sudah beroperasi, bandara Polonia tetap ada, dipakai TNI AU. Jangan sampai penerbangan sipil salah mendarat di Polonia nantinya," pungkas Dudi. (sam/jpnn)
JAKARTA - Tidak memerlukan analisis rumit, pengamat penerbangan Dudi Sudibyo meyakini bahwa penyebab utama pesawat Malaysia Airlines (MAS) nyaris
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak