Yakinkan Setoran Pajak Tak Bocor
Rabu, 09 Maret 2011 – 09:11 WIB

Yakinkan Setoran Pajak Tak Bocor
Baca Juga:
Fuad berjanji akan terus memperbaiki sistem penerimaan pajak yang selaras dengan dinamika perekonomian dan dunia usaha sehingga terwujud sistem perpajakan yang adil. Reformasi yang dilakukan diantaranya memodernisasi administrasi, ekstensifikasi dan intensifikasi pajak, dan reformasi kebijakan.
Fuad menambahkan tahun ini penerimaan yang harus dikumpulkan oleh Ditjen Pajak sebanyak Rp 708,9 triliun atau 64,15 persen dari penerimaan negara yang tercantum dalam APBN 2011. Target tersebut meningkat 16 persen dibandingkan tahun lalu yang hanya Rp 606 triliun. "Penerimaan pajak hingga Februari sudah sampai Rp 93 triliun. Seimbang antara PPN dan PPh," kata Fuad. (lum)
JAKARTA - Direktur Jenderal Pajak Fuad Rahmany memberikan garansi kepada masyarakat, bahwa pajak yang disetor ke kas negara tak akan bocor lagi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang