Yamaha Benahi Ban, Rossi Pede Di Le Mans
Sabtu, 18 Mei 2013 – 21:01 WIB

Yamaha Benahi Ban, Rossi Pede Di Le Mans
LE MANS - Valentino Rossi belum juga bisa menunjukkan kapasitasnya sebagai pembalap kampiun musim ini. Pembalap Yamaha itu masih tercecer di urutan keempat klasemen sementara. Hasil itu tentu tidak bagus untuk pembalap yang sudah menjadi juara dunia tujuh kali.
Meski begitu, Rossi tak patah arang. Dia tetep pede menyonsong seri di Le Mans, Minggu, (19/5). Menurut Rossi, Yamaha sudah melakukan banyak perubahan untuk mendapatkan hasil bagus di Le Mans.
Baca Juga:
Salah satu yang menjadi perhatian Yamaha ialah tentang ban. Kekalahan pada seri-seri sebelumnya membuat Yamaha langsung melakukan beberapa pembenahan. Hasilnya, Rossi memang mengaku kian nyaman pascaperbaikan tersebut.
“Kami berusaha untuk memodifikasi. Itu sangat membantu saya,” terang Rossi seperti dilansir Autospsort.
LE MANS - Valentino Rossi belum juga bisa menunjukkan kapasitasnya sebagai pembalap kampiun musim ini. Pembalap Yamaha itu masih tercecer di urutan
BERITA TERKAIT
- Pelatih Persib Bubarkan Tim Seusai Menghajar Semen Padang, Kapan Kembali Berkumpul?
- Jadwal All England 2025: Sabar/Reza Jumpa Lawan Berat. Menanti Tuah Hendra Setiawan
- Kapan Australia Umumkan Skuad untuk Menghadapi Timnas Indonesia?
- Lamine Yamal Cetak Rekor di Liga Champions
- 4 Tim Tembus 8 Besar Liga Champions, Bayern Vs Inter Milan
- Pelatih Timnas Indonesia Ogah Pemain Persib, Ini Kata Hodak